Danramil 0824/23 Wuluhan Ajak Aparat Netral Dalam Pilkada Serentak 2024

    Danramil 0824/23 Wuluhan Ajak Aparat Netral Dalam Pilkada Serentak 2024

    JEMBER - Bertempat di Balai Desa Lojejer Kecamatan Wuluhan Kabupaten Jember, dilaksanakan kegiatan Peningkatan Kapasitas Aparatur Pemerintahan Desa . Pada Rabu 09/10/2024.

    Kegiatan dihadiri oleh Danramil 0824/23 Wuluhan Kapten Arm Suhartono, Kapolsek Wuluhan Iptu Handoko, Kepala Desa Lojejer M Sholeh, Kepala BPD Muhidin serta kader PKK, Posyandu Perangkat Desa dan Babinsa.

    Pada kegiatan tersebut Kapolsek dan Danramil diberikan kesempatan 
     memberikan sambutan, dalam sambutannya Danramil 0824/23 Wuluhan mengajak aparatur pemerintahan desa untuk netral dalam Pilkada Serentak 2024.

    Kita yaitu saya bersama Babinsa tentunya mempedomani Netralitas TNI, demikian halnya perangkat Desa hendaknya menjaga netralitas kita pada Pilkada 2024 ini, tetap tingkatkan tugas pelayanan kepada Masyarakat, dan sekali lagi jaga netralitas kita di masa-masa seperti sekarang ini, agar Pilkada dapat berjalan dengan tertib, lancar dan demokratis. Tegas Danramil 0824/23 Wuluhan tersebut.

    Menyikapi kegiatan jajarannya tersebut, Dandim 0824/Jember Letkol Arm Indra Andriansyah mendukung apa yang disampaikan Danramil 0824/23 Wuluhan tersebut dalam mengkampanyekan netralitas semua pihak pada Pilkada Serentak 2024, sehingga Pilkada sukses.memilih pemimpin dengan proses yang tertib, lancar, aman dan demokratis. Tegasnya. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Tamansari Koramil 0824/23 Wuluhan...

    Artikel Berikutnya

    Semarak HUT Ke 79 TNI, Koramil 0824/23 Wuluhan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Raja Itu Orang Pertama untuk Disalahkan, Orang Terakhir untuk Dipuji
    Dansatgas Yonif 715/Mtl Dampingi PJ Bupati Tinjau Jalan Longsor di Puncak Jaya
    Danlanud Sultan Hasanuddin Hadiri Pelantikan Pj. Gubernur Sulawesi Selatan
    Puspen TNI Gelar Coffee Morning Bersama Pegiat Media Sosial
    Dandim 1714/PJ Dampingi Pj Bupati Puncak Jaya Tinjau Langsung Jalan Longsor di Distrik Kalome
    Babinsa Lojejer Koramil 0824/23 Wuluhan Bersama Warga Kerja Bakti Bantu Ronovasi Rumah Warga Kurang Mampu Roboh
    Semarak HUT Ke 79 TNI, Koramil 0824/23 Wuluhan Selenggarakan Pageleran Wayang Kulit
    Koramil 0824/23 Wuluhan Dukung Perkuatan Personel Pengamanan Pemberangkatan Jamaah Haji Kloter 42
    Koramil 0824/23 Wuluhan Bantu Perkuat Pengamanan Ibadah Natal Gereja Katolik Desa Kesilir, Sebelum Ibadah dilakukan Sterilisasi
    Danramil 0824/23 Wuluhan Berikan Materi di Pelatihan Desa Tangguh Bencana Glundengan
    Babinsa Lojejer Koramil 0824/23 Wuluhan Bersama Warga Kerja Bakti Bantu Ronovasi Rumah Warga Kurang Mampu Roboh
    Semarak HUT Ke 79 TNI, Koramil 0824/23 Wuluhan Selenggarakan Pageleran Wayang Kulit
    Danramil 0824/23 Wuluhan Ajak Aparat Netral Dalam Pilkada Serentak 2024
    Koramil 0824/23 Wuluhan Dukung Perkuatan Personel Pengamanan Pemberangkatan Jamaah Haji Kloter 42
    Koramil 0824/23 Wuluhan Bantu Perkuat Pengamanan Ibadah Natal Gereja Katolik Desa Kesilir, Sebelum Ibadah dilakukan Sterilisasi
    Danramil 0824/23 Wuluhan Berikan Materi Wasbang, Kepada Pemuda Dakwah Muhammadyah
    Babinsa Tamansari Koramil 0824/23 Wuluhan Kerja Bakti Bersama Warga Bersihkan kiri Kanan Jalan Desa
    Koramil 0824/23 Wuluhan Dukung Perkuatan Personel Pengamanan Pemberangkatan Jamaah Haji Kloter 42
    Koramil 0824/23 Wuluhan Bantu Perkuat Pengamanan Ibadah Natal Gereja Katolik Desa Kesilir, Sebelum Ibadah dilakukan Sterilisasi
    Babinsa Lojejer Koramil 0824/23 Wuluhan Bersama Warga Kerja Bakti Bantu Ronovasi Rumah Warga Kurang Mampu Roboh

    Ikuti Kami